Cara Memberi Musik pada Blog


Assalamu'alaikum,,, Tentunya Sobat para blogger pasti bosan. Jika punya Blog tapi nggak ada musiknya atau yang menghibur telinga kalian. Kali ini saya akan sekedar sharing cara memberi musik/lagu step by step,  berikut caranya:


1 anda harus tau dimana alamat musik itu berada,,saya biasa mengambil dari sini
2 silahkan anda milih kategori musiknya
3 trus klik musik yang ingin anda pilih
4 copy code html tersebut di Desain -> Tata Letak -> Tambahkan HTML Java Script.
5 ingat yang di copy mulai dari <EMBED SRC= na na na sampai "></EMBED>



Contohnya:
codenya seperti ini

                <center>
<a href="http://divine-music.info" target="_blank"><img src="http://divine-music.info/images/dmmusicbar.gif" border="0" alt="Free Music Sites"></a><br>
<a href="http://divine-music.info" target="_blank"><img src="http://divine-music.info/images/dmlogo.gif" border="0" alt="Free Music Online"></a>
<br><br><b>
<a target="_blank" title="Free Music" href="http://www.divine-music.info">free music</a> at divine-music.info</b><br>
<EMBED SRC="http://divine-music.info/musicfiles/02 What's My Name_ 1.swf" AUTOSTART="TRUE" LOOP="TRUE" WIDTH="1" HEIGHT="1" ALIGN="CENTER"></EMBED>

Jangan lupa, yang dicopy yang berwarna Ungu.... Selamat mencoba :) (y)

0 komentar: